Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Hari Penyandang Cacat Sedunia 3 Desember

Hari ini, 3 Desmber 2012, dunia memperingati hari penyandang cacat internasional. Hal ini tentunya membuka mata kita kepada para penyandang cacat. Mereka juga ingin kesetaraan untuk dipandang seperti manusia normal lainnya, tanpa harus membeda-bedakan. Mereka juga tidak pernah menginginkan kekurangan itu ada pada mereka, hanya saja Tuhan punya rencana tersendiri.

Hari Penyandang Cacat Sedunia 3 Desember

Perjuangan saudara-saudara kita yang menderita cacat fisik, mental ataupun cacat fisik dan mental, menjadi sebuah inspirasi, bagaimana memandang hidup untuk terus dijalani. Bahkan tidak sedikit diantara mereka mampu menunjukkan sesuatu yang luar bisa, yang tidak pernah terpikirkan oleh manusia “normal”.

Mereka bukan minta dikasihani, tapi mereka butuh fasilitas untuk mengembangkan kelebihan-kelebihan yang mereka miliki. Karena tidak menutup kemungkinan. kemampuan mereka bisa saja lebih hebat daripada manusia “normal”. Jangan pernah melihat kekurangan orang lain, tapi lihatlah perjuangannya.

Selamat memperingati hari penyandang cacat Internasional! Kalian adalah inspirasi terhebat, SP.

Berita lainnya

23 komentar untuk "Hari Penyandang Cacat Sedunia 3 Desember"

  1. ada hari ini,,,ternyata dekat dengan hari aids...

    BalasHapus
  2. Mereka memang inspirasi terhebat.

    BalasHapus
  3. disana kita banyak belajar dan bersyukur akan karunia Tuhan yang tiada ternilai harganya... :D

    BalasHapus
  4. kita harus mensukuri app yg d berikan tuhan

    BalasHapus
  5. mereka yang kekurangan aja masih bersyukur, tapi kok kita yang diberi kesempurnaan selalu mengeluh... astagfirrullah..

    BalasHapus
  6. cacat atau tidak, kita semua adalah manusia yang harus saling mengasihi...
    selamat hari penyandang cacat buat kita semua
    -abadiorkes-

    BalasHapus
  7. Setuju sob, hari cacad sedunia harus diapresiasi sebagaimana adanya. Cacad atau Normal itu hanyalah sebua fisik dari tampilan seseorang.

    BalasHapus
  8. Mari kita dukung persamaan hak dan kesejahteraan saudara-saudara kita 'tersebut'.

    BalasHapus
  9. ternyata ada juga yah hari penyandang cacat sedunia..
    saya baru tau nih..
    terimakasih info nya.

    BalasHapus
  10. semoga para penyandang cacat bisa lebih semangat lagi dalam menjalani hidup nya.

    BalasHapus
  11. semoga dengan ada nya hari penyandang cacat sedunia ini kita semua bisa menghargai semua orang-orang yang memiliki kekurangan dalam fisik nya.

    BalasHapus
  12. semoga dengan begini kita tidak lagi memandang rendah lagi orang-orang yang cacat karena banyak juga orang yang cacat tapi lebih hebat dari kita yang normal.

    BalasHapus
  13. tetap semangat yaaa, kita semua sama kok... :D

    BalasHapus
  14. selamat hari..............................

    BalasHapus
  15. betul mereka bukan ingin dikasihani, tpi mereka ingn diperlakukn sama sprti kita

    BalasHapus
  16. bukan semua penderita cac*t,, ttep semangat yaaaaaaaaa

    BalasHapus
  17. baru tw aku kalo 3 desember hri pnyndang ccat intrnsional

    BalasHapus
  18. kalian adalah inspirasi luar biasa

    BalasHapus
  19. Kalian Luar Biasa.............

    BalasHapus
  20. rangkulan dan perhatian sangat mereka butuhkan ..

    BalasHapus
  21. membantu sesama itulah kewajiban kita semua

    BalasHapus