7 Cara agar Artikel Cepat Terindex Google
Bagi para blogger kesempatan indeks suatu artikel pada search engine Google adalah suatu hal yang penting, terlebih lagi jika mengincar posting blog yang sedang naik daun saat itu, jika terlambat mungkin artrikel anda tidak akan dilihat dan dibaca oleh pembaca yang mencari topik tersebut.
Mempercepat postingan Anda di indeks di mesin pencari sebaiknya lakukanlah beberapa cara menulis artikel blog agar cepat terindex Google, berikut panduannya.
Mempercepat postingan Anda di indeks di mesin pencari sebaiknya lakukanlah beberapa cara menulis artikel blog agar cepat terindex Google, berikut panduannya.
- Buat Posting dengan Ideal: Yang dimaksud ideal adalah buatlah isi artikel dengan kata-kata yang cukup dan ideal yaitu 250-500 kata. Jangan terlalu sedikit maupun terlalu banyak, jika terlalu banyak sebaiknya buatnya posting sambungan atau bagian selanjutnya.
- Buat Artikel Unik: Google sangatlah menyukai artikel yang unik, yang berbeda dan mempunyai ciri khas sendiri, bukanlah sebuah konten hasil “Copy Paste”, jadikanlah blog Anda dengan isi yang original bukan jiplakan.
- Fokus pada topik yang dibahas: Judul dengan postingan, isi postingan haruslah selaras dengan sebuah topik.
- Gunakan Gambar Pemanis: Gunkanlah 1 atau 2 gambar untuk setiap postingan, selain menjadi pemanis suatu blog, dengan adanya gambar dapat memperkuat kualitas posting blog Anda di Google. Jangan lupa tambahkan teks alternatif karena Google tidak dapat mengenali gambar jadi manfaatkan teks alternatif dengan tepat dan benar.
- Intensitas Kata Kunci: Jika dalam postingan Anda mengincar suatu kata kunci maka, tebarkanlah kata kunci tersebut secara merata dari kalimat pembuka hingga penutup. Dan harus tepat penempatannya agar lebih mudah di indeks oleh Google.
- Optimalkan Dengan Tag HTML: Gunakanlah dengan baik tag – tag HTML yang telah di sediakan seperti Heading, Bold, Underlined dan italic, dengan hal ini postingan Anda akan terlihat lebih unik dan mempercantik tampilan postingan blog Anda. Variasikan penggunaan tag tersebut dan jangan terlalu banyak, maksimal satu penekanan untuk setiap paragraph.
- Konsisten Pembuatan Artikel: Anda sebaiknya konsisten dalam pembuatan suatu artikel semisal setiap hari satu posting, atau minimal satu kali dalam seminggu. Hal ini untuk menjaga konsistensi halaman blog Anda tetap dilirik oleh si mesin pencari Google.
thanks infonya gan :D
BalasHapusmantap om, visit back
BalasHapusWah iya benar, mantap,, tp yang belum saya pahami yg point kata kuncix,,,
BalasHapusnanti saya pelajari ulang :)
tq infox ya
nice info, gan!. sangat bermanfaat sekali utk newbie sprti saya. thanks..
BalasHapusmantap infonya.... tapi belum begitu paham dengan cara menambahkan alternate teks, trims ...
BalasHapusmas, blog saya sekarang berusia sekitar 3bulan, sekitar dua pekan lalu saya sempat cek, artikel terbaru terindeks dibawah 1 menit, tapi sekitar sepekan ini saya cek, malah menjadi 8jam-an atau lebih, kira2 apa sebabnya?
BalasHapusHi ,
BalasHapusI enjoyed reading your blog with my partner. She loves the style and read so many fashion related news. I got your link from here. This is an excellent piece of writing.
Mantabs, lengkap..
BalasHapusHal ini perlu diketahui oleh banyak pelaku pengelola blog. Karena beberapa hal yang telah disebut di atas, jga kini durasi peng-index-an oleh google telah membuat gempar para blogger Indonesia. Yang biasanya tidak membutuhkan waktu satu menit pun, kini menjadi berhari-hari hingga bahkan berminggu-minggu.. :D hhi
nice inpo kaka :)
BalasHapusMantap dah tutornya,thanks bro
BalasHapusthanks sob atas pencerahanya.. mulai hari ini saya akan lebih berhati2 dalam menulis artikel
BalasHapusgan kadang kalimat yang diindex google kok pada paragraf ke tiga bukan yang pertama.. itu kenapa gan? tlg kasih penjelasan..thanx
BalasHapuskalau copy an 90% gimana gan?
BalasHapusmasih gan infone ... langsung di coba ... sukses selalu ...
BalasHapusbermanfaat sekali ilmunya mas buat saya yang masih newbie.. ^^
BalasHapusma kasih infnx
BalasHapus