Lomba Menulis Puisi 2016 Tifa Nusantara III
Sebagai kelanjutan Tifa Nusantara I dan II yang diadakan pada tahun 2013 dan 2015 di Tengerang, kini Tifa Nusantara akan digelar kembali dengan tajug Tifa Nusantara III, hanya saja Tifa Nusantara III akan diselenggarakan di Barito Kuala di Kota Marabahan. Acara ini diselenggarakan oleh Dewan Kesenian Kabupaten Barito Kuala difasilitasi oleh Dinas Pemuda Olahraga Pariwisata dan Budaya Kabupaten Batola Provinsi Kalimantan Selatan.
Deadline Lomba: 30 April 2016.
Memeriahkan acara Tifa Nusantara III akan diterbitkan Antologi puisi bersama, dari para seniman/sastrawan Se-Nusantara. Bagi seniman dan sastrawan nusantara boleh mengirimkan puisinya, sekaligus sebagai “TIKET” untuk mengikuti acara tersebut.
Persyaratan
Kirimkan puisimu via email di bawah ini (pilih salah satu)
Deadline Lomba: 30 April 2016.
Memeriahkan acara Tifa Nusantara III akan diterbitkan Antologi puisi bersama, dari para seniman/sastrawan Se-Nusantara. Bagi seniman dan sastrawan nusantara boleh mengirimkan puisinya, sekaligus sebagai “TIKET” untuk mengikuti acara tersebut.
Persyaratan
- Pria/wanita berdomisili di nusantara
- Mengirimkan maksimal 3 karya terbarunya, foto dan biodata terbaru
- Tema bebas
- Puisi belum pernah dipublikasikan
Kirimkan puisimu via email di bawah ini (pilih salah satu)
- dewankesenianbatola@yahoo.co.id
- mariyana_1997@yahoo.com
- lihums@yahoo.com
- Tim penyunting akan memilih puisi yang layak diikutsertakan pada buku Tifa Nusantara 3
- Tidak dikenai pungutan apa pun atas keikutsertaan dalam kegiatan ini.
- Sehubungan dengan penerbitan buku tidak untuk keperluan komersial, para penyair yang karyanya dimuat tidak memperoleh honorarium, melainkan menerima buku tersebut sebagai nomor bukti dan hak mengikuti acara Tifa Nusantara 3.
- Anna Mariyana: 085754414901
- Syarif: 085754009578
Posting Komentar untuk "Lomba Menulis Puisi 2016 Tifa Nusantara III"